Kali ini Pop-Up UBS Gold Lifestyle hadir di acara Lala Market yang berlangsung di City Hall, Pondok Indah Mall 3 (PIM 3) pada tanggal 2 – 4 Mei 2025. Selama 3 hari pameran berlangsung, pengunjung disuguhkan dengan vibes yang super stylish, pameran emas kekinian yang estetik, dan pastinya penuh kejutan seru!
Pop-Up UBS Gold Lifestyle benar-benar mencuri perhatian dengan koleksi perhiasan emas yang nggak cuma mewah, tapi juga relatable banget sama gaya anak muda jaman sekarang. Desainnya fresh, minimalis, dan bisa di-mix & match dengan outfit sehari-hari. Mulai dari dainty rings, layered necklaces, sampai statement earrings, semuanya bikin pengen bawa pulang!
Nggak cuma itu, Pop-Up UBS Gold Lifestyle juga sempat menggelar promo menarik dan launching koleksi spesial dengan Brand Ambassador terbaru, Nayeon. Kalau kamu salah satu yang sempat dapetin koleksi limited-nya, congrats! You’ve got gold and style in one.
Pop-Up UBS Gold Lifestyle di Lala Market kali ini bukan sekadar pameran—tapi jadi destinasi fashion dan investasi yang elegan, kekinian, dan seru banget buat dijelajahi. Dari remaja stylish sampai fashion mom, semua terlihat antusias!
Buat kamu yang ketinggalan, don’t worry—stay tuned di akun resmi @ubs.lifestyle, siapa tahu event seru kayak gini bakal mampir lagi ke kotamu!
Sampai jumpa di kilauan event selanjutnya!
#StayLITwithUBSGoldLifestyle Pop-Up UBS Gold Lifestyle Sukses Tampil Gemilang di Lala Market PIM 3! Ini Dia Keseruannya!